twitter


Statemen IF-THEN…ELSE digunakan untuk menyeleksi suatu kondisi. Statemen 1 akan diproses jika kondisi yang diseleksi benar, sedangkan statemen 2 akan diproses jika kondisi yang diseleksi tidak terpenuhi.
Contoh program:
uses wincrt;
var
nilai:real;
begin
write(‘Masukkan nilai:’);
readln(nilai);
If nilai>60 then
writeln(‘Bagus’)
Else
writeln(‘Buruk’);
End.
Hasil eksekusi dari program adalah:
Masukkan nilai: 70

0 komentar:

Posting Komentar